Menu

Mode Gelap

DPRD Kotamobagu Gelar Rapat Paripuna Pemberhentian Almarhum Sukardi Sugeha

Editor:
Selasa, 14 Februari 2023, 20:12 WITA ·

Paripurna Pemberhentian Almarhum Sukardi Sugeha Sebagai Anggota Legislatif Perbesar

Paripurna Pemberhentian Almarhum Sukardi Sugeha Sebagai Anggota Legislatif

SulutPlus.com, Kotamobagu – DPRD Kota Kotamobagu menggelar rapat paripurna pemberhentian Almarhum Sukardi Sugeha sebagai anggota legislatif, Selasa, 14 Februari 2023.

Ketua DPRD Kotamobagu Meiddy Makalalag yang memimpin rapat paripurna, merasa kehilangan yang mendalam atas meninggalnya Sukardi Sugeha.

Paripurna Pemberhentian Almarhum Sukardi Sugeha Sebagai Anggota Legislatif 02

“Atas nama pimpinan dan anggota DPRD Kotamobagu sebagai sahabat beliau, kami memberikan penghargaan setinggi-tingginya,” kata Meiddy Makalalag.

“Insya allah almarhum diberikan tempat yang terbaik disisi Tuhan Yang Maha Kuasa, Allah SWT Aamiin,” ucap Meiddy.

Adapun anggota DPRD yang hadir dalam Paripurna tersebut, memenuhi kuorum, sebagaimana aturan dalam pelaksanaan rapat paripurna.

Paripurna Pemberhentian Almarhum Sukardi Sugeha Sebagai Anggota Legislatif 03

Diketahui, mendiang Sukardi Sugeha merupakan Anggota DPRD Kotamobagu terpilih periode 2019 – 2024 dari Partai Demokrat yang meninggal dunia pada Selasa, 20 September 2022 lalu.

Semasa hidup, Sukardi Sugeha bagian dari anggota komisi III dari fraksi Demokrat. (Advetorial)

Baca Juga:  DPRD Kotamobagu dan Minahasa Tenggara Berkolaborasi untuk Pengawasan Penyaluran Bantuan Sosial
Artikel ini telah dibaca 29 kali
badge-check

Editor

Baca Berita Lainnya

Kampanye Dialogis di Gogagoman Spektakuler, Meiddy-Syarif Harga Diri Orang Pasar

17 Oktober 2024 - 21:49 WITA

IMG 20241017 WA0010

MESRA Cup 2024 Spektakuler, Guril N Friends Raih Juara 1

8 Oktober 2024 - 17:43 WITA

FB IMG 1728378803764

Tatong Bara All In MESRA

30 September 2024 - 11:51 WITA

IMG 20240930 WA0008

KPU Kotamobagu Umumkan Nomor Urut Paslon 

24 September 2024 - 12:37 WITA

Nomor Urut 750x375 1

KPU Kotamobagu Gelar Pleno Pengundian Nomor Urut Calon Walikota dan Wakil Walikota

23 September 2024 - 12:46 WITA

Pengundian Nomor Urut 750x375 1

KPU Kotamobagu Tetapkan 90.289 DPT di Pilkada 

22 September 2024 - 13:10 WITA

Penetapan DPT Kotamobagu 750x375 1
Trending di