Menu

Mode Gelap

Ketua DPRD Kotamobagu Meiddy Makalalag Buka Puasa dan Sholat Tarawih Bersama Masyarakat Poyowa Bersatu

Editor:
Minggu, 17 Maret 2024, 21:17 WITA ·

Ketua DPRD Kotamobagu Meiddy Makalalag Buka Puasa dan Sholat Tarawih Bersama Masyarakat Poyowa Bersatu Perbesar

SulutPlus.Com, Kotamobagu – Ditengah kesibukannya sebagai Ketua DPRD Kotamobagu, namun tetap meluangkan waktu bersama masyarakat.

Momentum bulan puasa 1445 Hijriah ini, ketua DPRD Kotamobagu Meiddy Makalalag giat melaksanakan buka puasa dan salat tarawih bersama masyarakat Poyowa Besar Bersatu.

Diketahui kegiatan salat Isya dan tarawih secara berjamaah dengan warga di masjid Nurul Iman Poyowa Besar Satu.

Dalam kesempatan ini, Meiddy Makalalag berharap pada bulan ramadan ini, seluruh masyarakat selalu diberikan kesehatan, sehingga bisa menjalankan ibadah puasa dengan utuh. Termasuk menjalankan tugas dan kewajiban dengan mendapatkan berkah, rahmat dan ampunan dari Allah SWT.

“Saya atas nama DPRD Kotamobagu, DPC PDI Perjuangan, dan pribadi serta keluarga mengucapkan selamat menunaikan ibadah ramadan, semoga seluruh amal ibadah kita di terima oleh Allah SWT,”ucap Mekal sapaan akrab Meiddy Makalalag.

WhatsApp Image 2024 03 17 at 06.04.16 1

Kemudian, Mekal berpesan kepada masayarakat agar momen bulan ramadan terus diisi dengan berbagai kegiatan ibadah, yang tentunya bermamfaat untuk kita semua.

Selain itu, penting bagi umat muslim untuk tetap menjaga silaturahmi apalagi di bulan suci ramadan.

“Apalagi pemilu 2024 baru selesai kita laksanakan, sehingga tidak ada lagi perbedaan. Mari kita jaga silaturahmi dengan sesama agar kita selalu diberikan keberkahan dalam menjalankan ibadah puasa,” tambah Mekal.

Top legislative inipun mengahimbau agar masyarakat Kotamobagu dapat terus menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat pada bulan ramadan ini.

“Tetap jaga kerukunan antar sesama dan jangan mudah terprovokasi dengan isu-isu sesat yang memecahbelah persaudaraan kita ditengah interaksi tatanan masayarakat. Saya juga memohon maaf atas segala kekurangan, terima kasih atas dukungan dan kerja sama seluruh masyarakat kepada saya,” pungkas Mekal.*

Baca Juga:  Dikawal Massa Pendukung, Sudarmo ‘Da’ Mamonto Bacaleg Demokrat Dapil 3 Kotamobagu Selatan Daftar ke KPU
Artikel ini telah dibaca 131 kali
badge-check

Editor

Baca Berita Lainnya

KPU Kotamobagu Lakukan Penertiban APK

24 November 2024 - 14:45 WITA

cats 1 768x532 1

KPU Kotamobagu Gelar Bimtek Pemungutan dan Perhitungan Suara Pilkada 2024

21 November 2024 - 15:28 WITA

5C26B3DE CB74 45D7 9156 A3EA9D9F0314 750x375 1

KPU Kotamobagu Bersinergi Dengan HMI BMR Gelar Sosialisasi Tahapan Pilkada 2024

8 November 2024 - 15:16 WITA

9D623BB8 5A7B 4BC3 BE27 7FF67994B3B2 750x375 1

KPU Kotamobagu Bekali KPPS Jelang Pencoblosan

6 November 2024 - 14:53 WITA

Bimtek Fasilitator 750x375 1

KPU Kotamobagu Sukses Gelar Debat Kedua Paslon Walikota

2 November 2024 - 15:06 WITA

39087B80 BD46 4E4D BD84 A97221FF0C01

KPU Kotamobagu Buka Pendaftaran Pemantauan Pilkada 2024

26 Oktober 2024 - 14:07 WITA

BEA765D9 93CB 4F4E AD30 EF9A534AECB3 750x375 1
Trending di